Dalam memilih lumut untuk memancing nila tidak boleh sembarangan, karena tidak semua lumut disukai ikan nila.Kalau kita memilih lumut sembarangan bisa - bisa hanya ikan wader atau ikan sedaker yang kita dapat, karena ikan wader dan sedaker juga doyan lumut.Biasanya lumut yang sangat halus atau lumut yang sudah busuk yang banyak disukai ikan wader.
Untuk ikan nila pilihlah lumut yang cocok adalah
1. Kontruksinya kasar,
2. Biasanya seratnya besar-besar,
3. Ketika kita ambil sebagian dari lumut tersebut air langsung menetes (bahasa jawanya sat).
4. Biasanya lumut seperti ini tumbuh di kolam yang agak dalam dan airnya dingin.
1. Kontruksinya kasar,
2. Biasanya seratnya besar-besar,
3. Ketika kita ambil sebagian dari lumut tersebut air langsung menetes (bahasa jawanya sat).
4. Biasanya lumut seperti ini tumbuh di kolam yang agak dalam dan airnya dingin.
5. Ketika lumut dibuang ke air (dalam jumlah sedikit/pada waktu ngebom) lumut langsung tenggelam, tidak mengambang
6. Berwarna hijau tua dan tidak berbau. Missal berbau, bau seperti air kelapa.
Nah saya biasa memakai lumut seperti ini dan hasilnya lumayan. Bahkan pernah mendapat ikan nila yang gede, bahkan tiga jari sejajar saya muat dimulutnya.
Nah saya biasa memakai lumut seperti ini dan hasilnya lumayan. Bahkan pernah mendapat ikan nila yang gede, bahkan tiga jari sejajar saya muat dimulutnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar